
Derasnya hujan malam ini
Seiring dengan derasnya air mataku
Seorang yang kucinta
Kini dia berpaling ke lain hati
Indahnya cintaku selama ini
Semua yang kulakukan untukmu
Kini semua terasa percuma
Kau tinggalkanku dengan kata-kata indahmu
Tapi. . .
meskipun kau lakukan itu padaku
Kau tetap yang terindah dihatiku



0 komentar:
Posting Komentar